Senin, 08 Maret 2010

KUMPULAN SOAL PENJAS ORKES SMA

1. Bola dinyatakan masuk dalam permainan bola voli apabila….
a. Jatuh seluruhnya disisi luar garis-garis batas
b. Bola menyentuh lantai lapangan permainan termasuk garis-garis batasnya
c. Bolah seluruhnya melewati latar vertical net
d. Menyentuh benda yang berada diluar lapangan
e. Menyentuh badan pemain di dalam lapangan
2. Hal yang perlu diperhatikan dalam membuat pola permainan baik pertahanan maupun penyerangan dalam bola voli adalah, kecuali….
a. Tugas pemain
b. Fungsi pemain
c. Posisi pemain
d. Skil pemain
e. Jumlah pemain
Cara download
Setelah klik link di bawah ini, akan terbuka halaman baru yang berisi iklan. Pada Pojok Kanan atas klik SKIP ADVERTISEMENT, tunggu beberapa saat, setelah itu klik download dan masukkan kode, kemudian klik download sekali lagi.
Untuk suksesnya proses download, jangan menggunakan software download pihak ketiga.

klik di sini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar